5 Bumbu Dry Rub Rendah Kalori Untuk Membantu Diet

Bumbu dry rub adalah bumbu dengan jenis bubuk yang terdiri dari berbagai macam rempah-rempah dan rasa yang sebelumnya sangat populer di negara-negara barat seperti Amerika Serikat dan sekitarnya. Sekarang, bumbu dry rub pun juga sudah dengan mudah kita dapatkan di Indonesia, produsennya pun juga lokal dan dan terdapat banyak variasi bumbu dry rub yang kini tersedia. Beberapa brand dry rub yang dapat ditemui di marketplace adalah sebagai berikut:

Healthy Republic menawarkan beberapa jenis dry rub, yaitu varian Classic, La Marine, Roasted Curry, Rendang, dan Gulai. Cara penggunaannya adalah dengan mencampurkan 100 gram daging atau protein lainnya dengan 1 sendok bumbu dry rub Healthy Republic.



Lemonkoe menawarkan 5 varian dry rub, yaitu Cajun Spicy, Texas BBQ, USA Blend, Korean Gochu, dan Premium Steak. Lemonkoe juga menawarkan paket bundling yang menarik.



Lean Lab menawarkan 5 varian dry rub atau bumbu marinasi kering yaitu Original Blend, Cajun Spicy, Teriyaki, Fried Chicken, dan Rendang. Cara penggunaannya adalah dengan mencampurkan 5 gram dry rub untuk 100 gram daging atau protein.


4. Blantika Dry Rub
Blantika menawarkan beberapa varian dry rub atau bumbu marinasi kering, diantaranya adalah Cajun, Curry, Italian, Korean Sweet and Spicy, Sambal Goreng, Middle East, dan Smoked BBQ. Mereka juga menyediakan 3 jenis ukuran yaitu ukuran sachet, small, dan large.





Mixmix menawarkan 5 varian dry rub atau bumbu marinasi kering diantaranya adalah Original, Pedas, Eastern, Curry, dan Rendang. Cara penggunaannya adalah dengan menaburkan Mixmix dry rub secukupnya pada protein atau bahan makanan lain.



List Link Produk:

Komentar

Postingan populer dari blog ini

ENZIM | TANYA DAN JAWAB

Culinary Review: The Solchic Solo, Chicken Package Easy Wings

Contoh Resensi Antologi Cerpen (Buku Fiksi)